Cara Bikin Chat Tetap Centang Satu

Cara Bikin Chat Tetap Centang Satu | Cheat WhatsApp 2019
Tenang aja, dengan menggunakan bantuan aplikasi GBWhatsApp, kamu bisa mengatasi masalah di atas. Kamu bisa membuat pengirim chat mengira kalau kamu belum menerima chat yang dikirimkan.
Ya, dengan aplikasi GBWhatsApp, kamu bisa bikin chat yang ada di WhatsApp pengirim tetap berstatus centang satu meski kamu sudah membaca pesannya. Caranya? Cukup ikuti langkah-langkah di bawah ini:
  • Pastikan kamu sudah menginstall aplikasi GBWhatsApp di smartphone atau perangkat kepunyaanmu. Jika sudah, lakukan registrasi nomor WhatsApp yang kamu gunakan.
cheat-whatsapp-1
  • Tampilan yang ada di aplikasi GBWhatsApp sekilas sama dengan yang ada di aplikasi WHatsApp biasa. Pilih ikon tiga titik yang ada di sebelah kanan atas, lalu pilih bagian Privacy.
cheat-whatsapp-2
  • Pertama, pilih Blue Ticks untuk mengatur apakah kamu ingin memunculkan status tanda centang berwarna biru jika kamu sudah membaca pesan WhatsApp. Matikan fitur tersebut dengan memilih Hide for contacts dan Hide for group.
cheat-whatsapp-3
Cara Mudah Pakai WhatsApp Tanpa Nomor HP
Ingin menggunakan WhatsApp biasanya harus punya kode verifikasi sms kan? Tenang, kini kamu bisa lho login WA di Android tanpa kode verifikasi.
LIHAT ARTIKEL
  • Selanjutnya, pilih Second Tick. Nah, inilah bagian terpenting karena dengan memilih Hide for contacts dan Hide for group, kamu akan otomatis membuat setiap pesan yang terkirim ke WhatsApp kamu akan tetap berstatus centang satu di WhatsApp pengirim.
cheat-whatsapp-4
  • Bisa dibuktikan, ketika pesan WhatsApp masuk dan kamu sudah membuka dan membacanya...
cheat-whatsapp-5
  • Pesan tersebut akan tetap berstatus centang satu di WhatsApp sang pengirim. Meskipun nantinya kamu membalas chat tersebut, dia akan tetap bercentang satu lho!
cheat-whatsapp-6


GBWhatsapp    6.55 
Apps  Social & Messaging   GBWhatsapp
DOWNLOAD